NGOBAR ASSALAM

Ngobar Assalam, ikuti dan kunjungi Ngobar Assalam di Masjid Assalam Minomartani setiap hari Minggu Pagi sehabis sholat jama'ah Subuh.

Sabtu, 19 Mei 2012

KEBENARAN AGAMA ISLAM


By. Uztad Sidik Tono
MENURUT WAHYU - NORM

MENURUT WAHYU
  1. QS. Ali Imran (3): 83
   أَفَغَيْرَ دِينِ اللَّهِ يَبْغُونَ وَلَهُ أَسْلَمَ مَنْ فِي السَّمَاوَاتِ وَالْأَرْضِ طَوْعًا وَكَرْهًا وَإِلَيْهِ يُرْجَعُون
  artinya: Maka apakah mereka mencari agama yang lain dari agama Allah, padahal kepada Nyalah menyerahkan diri segala yang di langit dan di bumi, baik dengan suka atau pun dengan terpaksa  dan kepada Allah mereka dikembalikan.
  QS. Ali Imran (3): 85
   وَمَنْ يَبْتَغِ غَيْرَ الْإِسْلَامِ دِينًا فَلَنْ يُقْبَلَ مِنْهُ وَهُوَ فِي الْآَخِرَةِ   مِنَ الْخَاسِرِينَ
  artinya: Bararug siapa mencari agama selain Islam, maka sekali-kali tidaklah akan diterima (agama itu) daripadanya dan dia di akherat termasuk orang-orang yang merugi.
  2. QS. Al-Kahfi (18): 29
   وَقُلِ الْحَقُّ مِنْ رَبِّكُمْ فَمَنْ شَاءَ فَلْيُؤْمِنْ وَمَنْ شَاءَ فَلْيَكْفُرْ إِنَّا أَعْتَدْنَا لِلظَّالِمِينَ نَارًا أَحَاطَ بِهِمْ سُرَادِقُهَا وَإِنْ يَسْتَغِيثُوا يُغَاثُوا بِمَاءٍ كَالْمُهْلِ يَشْوِي الْوُجُوهَ بِئْسَ الشَّرَابُ وَسَاءَتْ مُرْتَفَقًا  
  artinya: Dan katakanlah: Kebenaran itu datangnya dari Tuhanmu, maka barang siapa yang ingin (beriman) hendaklah ia beriman dan barang siapa ingin yang (kafir) biarlah ia kafir. Sesungguhnya Kami telah sediakan bagi orang-orang dzalim itu neraka, yang gejolaknya mengepung mereka. Dan jika mereka meminta minum, niscaya mereka akan diberi minum dengan air seperti besi yang mendidih yang menghanguskan muka. Itulah minuman yang paling buruk  dan tempat istirahat yang paling jelek
 3. QS. Al-Baqarah (2): 256
لَا إِكْرَاهَ فِي الدِّينِ قَدْ تَبَيَّنَ الرُّشْدُ مِنَ الْغَيِّ فَمَنْ يَكْفُرْ بِالطَّاغُوتِ وَيُؤْمِنْ بِاللَّهِ فَقَدِ اسْتَمْسَكَ بِالْعُرْوَةِ الْوُثْقَى لَا انْفِصَامَ لَهَا وَاللَّهُ سَمِيعٌ عَلِيمٌ    
  Artinya: Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama (Islam). Sesungguhnya telah jelas jalan yang benar daripada jalan yang sesat. Karena itu barang siapa yang ingkar kepada thaghut dan beriman kepada Allah maka sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat yang tidak akan  putus. Dan Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.
    4. QS. Al-Maidah (5): 3
    …الْيَوْمَ أَكْمَلْتُ لَكُمْ دِينَكُمْ وَأَتْمَمْتُ عَلَيْكُمْ نِعْمَتِي وَرَضِيتُ لَكُمُ الْإِسْلَامَ دِينًا  …
  Artinya: Pada hari ini Aku telah menyempurnakan untuk kamu agamamu, dan Aku telah mencukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan Aku telah ridha Islam itu jadi agama bagimu
  5. Hadits Nabi:
    عن ابن عمر عن النبي صلى الله عليه وسلم قال بني الاسلام على خمس - شهادة ان لا اله الا الله وان محمدا رسول الله واقام الصلوة وايتاء الزكوة وحج البيت وصوم رمضان
  Artinya: Dari Ibnu Umar dari Nabi SAW., “Islam itu dibangun atas lima perkara: kesaksian tidak ada tuhan (yang berhak disembah) melainkan Allah dan bahwasanya Muhammad itu utusan Allah, menegakkan shalat, menunaikan zakat, haji, dan puasa ramadhan (mutafaq alaih). 
IFMenurut Akal –Ratio
  Untuk menilai kebenaran Islam  adalah dengan ciri-ciri dan perbedaan Agama Wahyu dan Agama non Wahyu.
  COBA KITA ANALISIS AGAMA: Islam, Kristen, Yahudi, Hindu, Budha, dan lain-lain.
ko1                                                   1. Berpokok pada Ke-Esa-an Tuhan
2 Beriman kepada Nabi
3. Sumber utama Kitab Suci
4. Semua lahir di Timur Tengah
5. Missionary
6. Ajarannya Tegas dan Jelas
7. Arah yang lurus dan ajarannya yang lengkap


1.Bertuhan banyak
Menurut Fitrah
Wallahu a’lam


2. Tidak ada Nabi
3. Tidak ada Kitab Suci
4. Lahir di luar Timur Tengah
5. Tidak Missionary
6. Ajarannya kabur tidak jelas
7. Tidak lengkap

  Untuk menjawabnya, maka perlu dibangun dengan pertanyaan-pertanyaan, sbb.:
  1.  ADAKAH  AJARAN  ISLAM  YANG BERTENTANGAN   ANTARA FITRAH MANUSIA DENGAN AL-QUR’AN DAN   SUNNATULLAH?
  2.  ADAKAH  AJARAN  AGAMA (KRISTEN, YAHUDI, HINDU,   BUDHA, DLL) YANG BERTENTANGAN ANTARA FITRAH   MANUSIA DENGAN KITAB SUCINYA DAN   SUNNATULLAH?


Notulen Diskusi (by: Faried Cahyono)
Mengapa kita harus ber Islam? Kita lahir sebagai orang Islam, orangtua Islam.Islam sebagai agama keturunan. Tp, apa lebihnya kita? Krn itu, kita harus selalu menanyakan mengapa harus berislam. Apa yg harus kita lakukan untuk meningkatkan kualitas keislaman kita?

Tergantung kepada sesuatu pada selain Allah, ia berpegang pd thaqhut. Lain, jika berpegang pada Allah, ibarat berpegang pd tali yg tak pernah putus.

Al maidah (5) 3, menceritakan keputusasaan orang kafir, yg tdk mampu memutus ajaran Muhammad, krn Allah menjamin Islam sebagai agama yg sdh sempurna (yg bahan agama Islam itu dari agama yg lalu sejak Adam hingga isa).

Islam dibangun dari 5 pondasi dasar :
-Allah
-Muhammad
-Salat
-Puasa
-Haji

Agama dimasa lalu, sebenarnya ada nabinya, seperti kristen, tp kemudian nabi dijadikan Tuhan.jg ajaran sdh berubah

Ini beda dg al quran yg sumber tetap, pembawa adalah nabi.

Pernyataan laa ilaaha illahallah, muhammadarrasullullah


Kaitan hubungan ajaran yg berhubungan dg perilaku perseorangan, rasul mengatur dengan rinci dan jelas. Rasul mengatur dg jelas,

Sedang hubungan manusia, diatur secara garis besar, kecuali waris dan nikah (yg detil)

Menurut fitrah :

Tugas khalifah :
Mengatur apa yg sdh dicipta allah,
Lalu Memelihara, lalu Melestarikan

Menurut fitrah :
-kawin, harus kawin
-

Untuk menjadi orang suci :
Menjalankan apa yg diperintah Allah dan rasulnya, meninggalkan yg dilarang Allah dan rasulnya

Sejak wudhu
-tobat dulu,
-mhn dimasukan jd golongan orang yg suci
-mhn jd hamba yg saleh


Jika di dunia ini, msh ada kitab yg asli, maka hanya ada ajaran yg satu. Tetapi, kemudian terjadi penyelewengan, tdk tahu pegangan yg sebenarnya, mencoba memvisualisasi keyakinan. Yg ada terjemahan, mengandung resiko,

Mengapa sahabat masuk islam
-fitrah, orang yg sering membaca, patah hatinya, akan bertanya, masirah (mata hati) sering diasah, maka datang hidayah. Dialog abu musa al maarif vs orientasi.
-iman berasa dalam hati, tidak di pikiran maupun lisan.
Jika belajar dg hati, didukung pikiran, dan keinginan kuat mencari kebenaran dari luar (tdk berhenti), maka akan mendapatkan hidayah.
Tdk bisa hanya berhenti pd fitrah, maka akan berhenti (sebagaimana pd aliran kebatinan).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar