NGOBAR ASSALAM

Ngobar Assalam, ikuti dan kunjungi Ngobar Assalam di Masjid Assalam Minomartani setiap hari Minggu Pagi sehabis sholat jama'ah Subuh.

Senin, 20 Januari 2020

GOLDEN RULES KEUANGAN ISLAMI

GOLDEN RULES
KEUANGAN ISLAMI

وما آتيتم من ربا ليربو في أموال الناس فلا يربو عند الله وما آتيتم من
زكاة تريدون وجه الله فأولئك هم المضعفون

Dan sesuatu riba tambahan ) yang kamu berikan agar dia bertambah pada harta manusia , maka
riba itu tidak menambah pada sisi Allah. Dan apa yang kamu berikan berupa zakat yang kamu
maksudkan untuk mencapai keridaan Allah, maka (yang berbuat demikian ) itulah orang orang
yang melipat gandakan pahalanya ). (QS. Ar Ruum : 39

خذ من أموالهم صدقة تطهرهم وتزكيهم بها وص عليهم إن صلاتك سكن لهم والله سميع عليم

Ambillah zakat dari sebagian harta mereka , dengan zakat itu kamu
membersihkan dan mensucikan mereka , dan mendoalah untuk
mereka . Sesungguhnya doa kamu itu menjadi ) ketenteraman jiwa
bagi mereka . (QS. AT Taubah: 103
HARTA DIPEROLEH dan DIBELANJAKAN SECARA HALAL
DAN THAYYIB, DAN DIKELUARKAN ZAKATNYA

SYUKRAN JAZILA
Diperlukan pengelolaan keuangan yang
baik dan sesuai Syariah untuk mencapai
posisi keuangan rumah tangga yang
aman dan stabil bahkan financial
freedom, sehingga umat islam dapat
berperan sebagai khairu ummah dalam
segala hal

BOLEHKAH BERHUTANG?

HR Al Bukhari no. 2200
Hukum asal dari berhutang adalah boleh jaa iz

Islam telah mengatur seluruh permasalahan di dalam kehidupan bermasyarakat , termasuk di
dalamnya adalah permasalahan hutang piutang Islam tidak hanya membolehkan seseorang
berhutang kepada orang lain, tetapi Islam juga mengatur adab adab dan aturan aturan dalam
berhutang

Dasarnya : QS Al Baqarah: 282


HR Al Bukhari no. 2200


Nabi shallallaahu alaihi wa sallam membeli makanan dari seorang Yahudi dengan tidak
tunai , kemudian beliau menggadaikan baju besinya ” (HR Al Bukhari no. 2200)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar